UMA Peringati 1 Muharram 1435 H

12 Nov 2013 - 943 View
Share

Penyambutan tahun baru Islam 1435 H dilanksanakan di Pusat Islam UMA ditandai dengan shalat Isya berjamaah. Kegiatan ini menampilkan pembicara Rektor IAIN SU, Prof. Dr. Nur Ahmad Fadil Lubis, MA dan juga Ustadz H. Kamidin Silian.

Dalam ceramahnya Prof. Dr. Nur Ahmad Fadil Lubis, MA mengungkapkan, umat Islam harus merubah cara berfikir dari tidak Islam menjadi Islam. Berbagai disiplin ilmu yang datang dari barat harus bisa di-Islamlan. Selain ceramah agama ada juga pemutaran film Jalan Menuju Syurga yang bertujuan agar para jamaah yang terdiri dari seluruh insan civitas akademika UMA dapat mengambil hikmah dalam penanyangn fil tersebut.

Sementara Rektor UMA Prof. H.A. Ya’kub Matondang dalam sambutannya memaparkan bahwa ada tiga esensi dalam Al-Qur’an agar manusia mendapat derajat yang mulia disisi Allah SWT, yakni manusia yang beriman kepada Allah, melakukan hijrah ke arah yang lebih baik, dan jihad fisabilillah yakni menyosialisasikan nilai-nilai Islam yang ada pada Al-Qur’an dan Sunnah.

Kampus UMAKampus UMA SehatKampus TerbaikKampus Swasta TerbaikKampus Di MedanKampus Internasiona

© 2024 PDAI - Universitas Medan Area Twitter UMA | Universitas terbaik menerapkan kampus digital dengan mendukung program kampus merdeka menjadi PTS favorit di sumut. Instagram UMA | Universitas terbaik menerapkan kampus digital dengan mendukung program kampus merdeka menjadi PTS favorit di sumut. Youtube UMA | Universitas terbaik menerapkan kampus digital dengan mendukung program kampus merdeka menjadi PTS favorit di sumut.